Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara Mengetahui Bau Nafas Sendiri


(Image from Google)
Holaaa bray, kali ini gue kembali membuat post,postingan gue kali ini itu penting ga penting ya. gini loh maksud nya, Penting menurut gue, dan belum tentu penting menurut elu pada. Dan karena dirasa postingan ini penting, yaudah gue share aja, siapa tau bermanfaat. yo, silahkan di simak aja bray.

Sebagian besar orang ketika mencoba memeriksa bau atau aroma mulut biasa nya dengan cara menghembuskan nafas melalui mulut ke telapak tangan. Tetapi menurut saya cara ini kurang efektif, karena nafas yang telah di keluarkan cepat hilang. Lalu bagaimana sih cara yang tepat untuk mengetahui Bau Nafas Sendiri?

Cara nya adalah, dengan menjilat sedikit pemukaan kulit tangan kita, lalu tunggu beberapa saat, dan cium aroma nya.

Pasti aroma yang di hasilkan sangat nikmat. Penyebab bau mulut itu ada beberapa yang saya ketahui. Pertama, Bau mulut terjadi karena dehidrasi (kekurangan cairan), Ketika sedang Berpuasa, Jarang sikat gigi (ini sih udah pasti).
Untuk mencegah atau menghindari Bau mulut/nafas tak segar, biasa nya dengan menyikat gigi 2 kali sehari (siang dan malam). Menyikat gigi itu bukan gigi nya saja yang di sikat, karena salah satu penyebab bau mulut adalah lidah yang tidak di bersihkan (lidah putih), jadi ketika kita menyikat gigi, lidah pun harus di bersihkan.

Dengan begitu, nafas kita akan selalu segar. Dan jangan lupa, jaga pola makan kita agar gigi kita tetap bersih.

Tunggu postingan selanjutnya dari blog ini ya bray, thank for read.

Post a Comment for "Cara Mengetahui Bau Nafas Sendiri"